!-- [ Meta Tag SEO ] --> Ulang Tahun Desa Manis Kidul Diramaikan Dengan Rangkaian Acara - FOKUS UTAMA

Home Top Ad

Jumat, 06 September 2024

Ulang Tahun Desa Manis Kidul Diramaikan Dengan Rangkaian Acara

 Oleh : Mulyono, Pemred Tabloid HIPSI


Kuningan - Tabloid HIPSI

“Hari jadi desa Manis Kidul Ke- 239 tahun, kita selalu diperingati agar jasa Jasa para leluhur kita jangan sampai dilupakan oleh Anak cucu kita, Jas Merah, Jangan lupa sejarah dan Jangan lupa Jas hijau, Jangan lupa Jasa-Jasa para alim ulama, Agar jangan pudar adat budaya kita," Demikian ungkapan Sekertaris Desa Manis Kidul, Sadam, dalam pidatonya, mewakili Kepala Desa Manis Kidul H.M Sadiman, dalam acara peringatan Ulang Tahun Manis Kidul ke 239, beberapa waktu lalu.

Menurut Sadam, dirinya berharap agar Desa Manis Kidul kedepan nya bertambah maju dan sejahtra rakyat nya serta, selalu kompak dan gotong royong disegala bidang, sehingga terciptanya kondusipitas dan berahlakulkarimah yang baik selalu dijaga. 

Untuk hal itu, Pemerintahan desa tidak bisa kerja sendiri. Dirinya atasnama Pemdes Manis Kidul berterima kasih banyak pada masyarakat manis kidul , dan perangkat desa, Ketua Bpd Drs.Daud ismail serta seluruh anggotanya, ketua karang taruna, serta ketua kompepar.

Dalam kesempatan itu juga Sekdes mengucapkan yel yel," Manis Kidul Nu Kami.

Hadir dalam kesempatan itu tamu undangan. Diantaranya, Camat Jalaksana, Drs. Bagja Gumelar, Ketua ponpes khusnul hotimah, Ketua ponpes Almutazam H.Kurman Sh, MH, serta ketua Bpd Drs.Daud ismail, dan Sekertaris Bpd, Eti, S.pd, Kapolsek Jalaksana, Koramil Jalaksana , Ketua Kompepar, Abdul hadi, serta Anggota kompepar Amir fakih, S.kom, Ketua karang taruna dan imam besar al- Hidayah H.Nono Sudana, seluruh perangkat desa dan Tokoh masyarakat.

Acara Milangkala Desa Manis Kidul ke 239, dimeriahkan dengan berbagai acara. Mulai dari pertandingan bola volli antar dusun dan Acara babarit. Rangakaian kegiatan tersebut dihadiri PJ Bupati Kuningan 

Dr.DRS.R.H.iip Hidayat, yang diwakili oleh Kadis DPMD. Dr.BUDI Alimudin, SH, MH.

Dalam kesempatan itu, Kepala DPMD mewakili PJ Bupati Kuningan berpidato, Agar Desa Manis Kidul tetap kompak dan kerja sama antara perangkat desa nya dan masyarakatnya.

“Hidup ini bukan Supermen. Dengan gotong Royong di segala bidang," Semua akan tertolong, Krena hidup ini perlu kebersamaan agar sellu tercipta nya kondusipitas,dalam mekaksana tugas atau melaksanakan pembangunan di segala bidang. Agar desa Manis kidul kedepan nya lebih maju, serta berahlakul karimah yang baik sesama umat sehari hari nya itu lebih penting. Menjaga nama baik desa sendiri, Apalagi di desa Manis Kidul yang dikenal dengan obyek wisata cibulan ikan dewa, sampai terkenal keluar daarah, memiliki hawa yg sejuk," pohon yang rindang, air yan jernih melimpah ruah,” ungap Budi.

Itu semua, lanjut Budi, perlu dirawat baik sebgai asset desa manis kidul. 

“Bila ada sumur diladang kami mau menumpang mandi, bila umur ku panjang bisa bertemu kembali,”Ucap Budi lagi dalam menutup sambutan nya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pages